Sosialisasi perlindungan anak dan perempuan dari tindak kekerasan diwilayah teritorial Koramil Muara

    Sosialisasi perlindungan anak dan perempuan dari tindak kekerasan diwilayah teritorial Koramil Muara
    Sosialisasi perlindungan anak dan perempuan dari tindak kekerasan diwilayah teritorial Koramil Muara

    SAMARINDA - Sinergisitas kewilayahan,  mewakili Danramil 0906-08/Muara Kaman, Serka Budianto hadiri pelaksanakan kegiatan sosialisasi tentang permasalahan perlindungan anak dan perempuan dari tindak kekerasan serta pelecehan seksual dan kepedulian terhadap penyimpangan perilaku anak oleh pemerintah kecamatan Muara Kaman di desa Rantau Hempang, Kamis' (9/3/2023).

    Dalam keterangannya, Serka Budianto mengatakan Kegiatan sosialisasi ini merupakan upaya dalam melindungi kaum perempuan dan anak untuk memberikan rasa aman dan kesetaraan gender.

    Selain itu dia juga menuturkan sosialisasi tentang permasalahan perlindungan anak dan perempuan dari tindak kekerasan serta pelecehan seksual dan kepedulian terhadap penyimpangan perilaku anak oleh pemerintahan kecamatan Muara Muntai merupakan tindak lanjut dari peraturan Bupati Kukar NO. 12 tahun 2020 tentang penyelenggaraan perlindungan anak dan perempuan.

    Sementara itu camat Muara Kaman, Hj. Berliang menyebutkan dampak psikologi dari kekerasan akan menimbulkan trauma dan reaksi negatib lainnya, "tindak kekerasan akan menimbulkan trauma yang berkepanjangan dan membutuhkan waktu yang lama dalam pemulihan pasca trauma tersebut", ucap camat.

    Ditempat dan kegiatan yang sama nampak Beberapa undangan yang hadir diantaranya Babinsa, Bhabinkamtibmas, Kades Rantau Hempang, ketua BPD, KUPT dinas pendidikan, para guru SD 002 dan SD 032 Rantau Hempang, para tokoh serta wali murid dan puluhan warga desa Rantau Hempang.

    murdianto

    murdianto

    Artikel Sebelumnya

    Danramil Muara Muntai, Kapten Inf. waskito...

    Artikel Berikutnya

    Karya Bakti Kodim 0906/Kkr sasar pembangunan...

    Berita terkait

    Polling Suara

    Siapakah Presiden Pilihan Anda?
    Please select an option!
    Kamu sudah mengirim pendapat ini sebelumnya!
    Siapakah Presiden Pilihan Anda?

    Total Vote: 917

    Anies Baswedan - A. Muhaimin Iskandar
    41.7 %
    Ganjar Pranowo - Mahfud MD
    14.5 %
    Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka
    43.8 %
    View Options

    Rekomendasi

    Jusuf Rizak ke Bareskrim Polri Lengkapi Data Korupsi Dana Hibah BUMN PWI Pusat RP.2,9 Milyar
    Mahasiswa Halmahera Barat Raih Kesempatan Studi Lanjut Berkat Beasiswa PT. Dewa Agricoco Indonesia
    Tony Rosyid: Prabowo-Mega Akan Singkirkan Jokowi?
    Paguyuban Ibu-Ibu Pemasyarakatan Rutan Balikpapan Ikuti Jalan Sehat dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-60 di Samarinda
    Meriahkan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-60 Rutan Balikpapan Ikuti Jalan Santai Bersama Jajaran Kanwil Kemenkumham Kaltim

    Ikuti Kami